Skip to main content

Event

Seminar Nasional: Peran Science & Technology Park dalam Mendorong Percepatan Inovasi dan Penguatan Industri Lokal Menghadapi Kompetisi Global

Acara Seminar Nasional ini bertujuan untuk membahas peran strategis STP dalam mendorong akselerasi inovasi, menguatkan ekosistem teknologi, serta meningkatkan daya saing industri lokal di kancah global. Dengan menghadirkan para ahli dan pemangku kepentingan berpengaruh, seminar ini diharapkan menjadi wadah berbagi wawasan, strategi, serta kolaborasi konkret antara berbagai pihak terkait.